Inilah Cara Membuat Stiker WA Tanpa Aplikasi Termudah

Stiker merupakan salah satu fitur dari aplikasi whatsapp yang sangat menarik untuk digunakan oleh pengguna whatsapp, sebab melakukan chatting dengan menggunakan stiker akan membuat obrolan menjadi semakin seru dan begitu menyenangkan. Apalagi stiker yang digunakan merupakan stiker personal yang dibuat sendiri menggunakan gambar lucu, Anda juga bisa menggunakan stiker sendiri sebab cara membuat stiker wa tanpa aplikasi  sangatlah mudah.

Dengan hadirnya fitur ini maka Anda bisa melakukan obrolan dengan sangat seru dan menyenangkan, bahkan bila Anda tidak lagi tahu akan membalas pesan yang bagaimana maka Anda bisa langsung membalas chat seseorang menggunakan stiker wa  atau mengakhiri chat dengan lebih sopan menggunakan sebuah stiker.

Aplikasi whatsapp sendiri sudah menyediakan banyak koleksi stiker yang dapat digunakan secara gratis dengan karakter yang lucu-lucu, serta anda juga bisa mengsave stiker milik teman yang dikirimkan kepada Anda dengan begitu sangat mudahnya tanpa memerlukan aplikasi tambahan. Akan tetapi bila Anda memang ingin memiliki stiker costum buatan Anda sendiri maka Anda bisa membuat stiker Anda sendiri.

Jadi apabila Anda seorang pengguna baru whatsapp maka Anda jangan khawatir ataupun bersedih bila teman chat Anda mengirimkan beragam stiker namun Anda sendiri tidak memiliki koleksi stiker pada whatsapp Anda. Sebab ada cara membuat stiker wa tanpa aplikasi yang dapat Anda lakukan tanpa menambah aplikasi lain yang justru akan membuat telepon Anda menjadi semakin berat dan membuat fungsi ponsel menjadi berkurang.

Banyak pengguna aplikasi chatting lain yang justru beralih menggunakan aplikasi whatsapp karena fitur whatsapp yang baru ini. Lantas apa sebenarnya fungsi stiker hadir pada whatsapp yang menjadikan aplikasi chatting ini menjadi sebuah aplikasi yang sangat populer digunakan oleh seluruh kalangan, mulai dari anak-anak hingga orang tua sekalipun juga senang menggunakan aplikasi whatsapp yang satu ini.

Manfaat Stiker Pada Whatsapp

Untuk Anda yang masih kebingungan apa sebenarnya fungsi serta manfaat stiker hadir pada whatsapp maka Anda bisa menyimak informasi berikut ini mengenai manfaat dari sebuah stiker yang ada pada whatsapp yang menjadikan fitur ini menjadi fitur andalan banyak pengguna yang menggunakan aplikasi ini sebelum mengetahui cara membuat stiker wa tanpa aplikasi.

Baca Juga:  Aplikasi Edit Background Foto Instant 2023

Membuat Chatting Lebih Seru

Ketika melakukan chatting dengann seseorang maka dengan menambahkan atau sesekali mengirimkan stiker pada kolom obrolan maka akan membuat chattingan yang Anda lakukan menjadi lebih seru dan menyenangkan tanpa membuat chattingan Anda menjadi kaku karena kebingungan akan membalas apa.

Lebih Sopan Mengakhiri Chat

Manfaat selanjutnya yang dimiliki fitur stiker pada aplikasi whatsapp adalah Anda bisa mengakhiri chating dengan lebih sopan tanpa membuat lawan Anda merasa tetap menyenangkan dan tidak merusak mood orang lain karena Anda mengakhiri obrolan tersebut dengan sebuah stiker yang Anda kirimkan.

Membuat Obrolan Menjadi Lebih Mudah

Beragam karakter stiker yang ada pada whatsapp akan membuat obrolan menjadi lebih mudah untuk dilakukan, tidak perlu mengetik untuk memulai sebuah obrolan atau membalas sebuah pesan. Cukup mengirimkan stiker yang berisi apa yang hendak Anda sampaikan akan lebih mudah dan tentunya jauh lebih praktis.

Baca Juga:  Aplikasi Penghasil Uang Android 2023 Terbaru, Sudah Terbukti Membayar

Beberapa contoh isi karakter stiker yang bisa Anda gunakan untuk memulai atau membalas obrolan seperti: Assalamualaikum, Ada paket, lagi dimana, siap komandan, dan berbagai karakter stiker lain yang dapat Anda gunakan untuk membalas ataupun memulai sebuah obrolan dengan lebih mudah dan tentunya praktis.

Cara Membuat Stiker Wa Tanpa Aplikasi

Bagi Anda yang tidak memiliki stiker pada aplikasi whatsapp maka Anda bisa mendapatkannya dengan mudah ataupun membuatnya dengan begitu mudah. Apabila Anda ingin membuat stiker costum yang dibuat dari awal maka dibutuhkan aplikasi pihak ketiga yang nantinya akan diunduh masuk ke aplikasi whatsapp yang Anda miliki sendiri.

Namun bila pada ponsel Anda memiliki memori yang kecil atau bahkan spesifikasi ponsel Anda rendah dan tidak bisa menggunakan aplikasi tambahan maka Anda bisa memperadakan stiker tanpa sebuah aplikasi dengan begitu mudahnya. Cara membuat stiker wa tanpa aplikasi sangat mudah untuk dilakukan dan tidak akan membuat ponsel Anda menjadi blank karena banyaknya aplikasi pada ponsel.

Bila Anda kebingungan dan tidak tahu bagaimana cara membuat stiker wa maka Anda bisa menyimak informasi berikut ini mengenai cara yang paling lengkap dan mudah yang bisa Anda lakukan untuk membuat stiker wa tanpa menggunakan sebuah aplikasi tambahan dan aplikasi yang ada juga menjadi banyak serta semakin lengkap.

Mendownload Stiker Teman

Bila Anda ingin menapatkan stiker dengan mudah tanpa harus membuatnya sendiri maka Anda bisa menggunakan cara pertama ini sebagai solusi untuk Anda. Cukup mendownload stiker teman yang dikirimkan kepada Anda maupun pada grup dengan mudah, caranya cukup simpel yakni sebagai berikut ini:

Baca Juga:  Begini Cara Menyadap Hp Suami Jarak Jauh Tanpa Aplikasi

-Klik stiker yang dikirimkan teman

-Maka akan muncul pop up baru kemudian pilih save ke favorit

-Tunggu beberapa saat dan stiker yang telah Anda save tersebut sudah ada pada bagian stiker whatsapp yang Anda miliki.

Jadi ketika Anda ingin mengirimkan stiker maka langsung saja masuk ke menu stiker aplikasi whatsapp dan pilih jenis stiker yang sesuai serta yang Anda inginkan untuk dikirimkan kepada teman chat yang Anda miliki.

Menggunakan BOT Stiker Whatsapp Online

Cara membuat stiker wa tanpa aplikasi selanjutnya adalah dengan menggunakan bot stiker whatsapp online yang dapat dioperasikan dengan begitu sangat mudah dan simpel serta praktisnya. Dengan memanfaatkan BOT buatan ini maka Anda bisa membuat stiker costum Anda pribadi tanpa harus menginstall sebuah aplikasi tambahan apapun pada ponsel yang Anda miliki.

Untuk caranya sendiri bisa Anda simak berikut ini yang pastinya membutuhkan jaringan internet stabil agar tidak terhendak dan mengalami gangguan ketika proses pembuatan.

-Buka laman bot stiker pada link wasticker.app

-Kemudian masukkan nomor whatsapp yang Anda miliki dengan benar dan jangan sampai salah sebab nantinya stiker yang Anda buat akan langsung tersimpan pada nomor whatsapp yang Anda masukkan.

-Pilih gambar atau animasi yang hendak Anda jadikan sebagai sebuah stiker.

-Kemudian klik tombol buat stiker yang ada dibagian bawah dan tunggulah beberapa saat hingga proses selesai.

-Selanjutnya yakni unggah gambar yang telah Anda muat dalam bentuk JPG, PNG, dan WEBP untuk membuat sebuah stiker tipe diam.

-Untuk membuat stiker bergerak maka Anda harus menyimpan atau mengunggahnya dalam format GIF agar stiker dapat bergerak.

-Jangan lupa mengatur ukuran file stiker, buat dengan ukuran sekecil mungkin agar proses penyimpanan menjadi lebih cepat selesai.

Demikianlah informasi mengenai cara membuat stiker wa tanpa aplikasi dengan begitu sangat mudahnya tanpa menggunakan aplikasi tambahan lainnya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *